News

PT Freeport menargetkan tambang bawah tanah Kucing Liar dapat menyumbang lebih dari 7 miliar pon tembaga dan 6 juta ons emas hingga akhir 2041.
PHDI Pusat kembali menggelar Dharma Santi Nasional 2025, sebagai bagian dari rangkaian perayaan Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1947/2025.
Freeport-McMoRan Inc.melalui PTFI mengonfirmasi rencana pengajuan perpanjangan Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK) untuk tambang Grasberg di Papua.
Freeport-McMoRan Inc. melaporkan kinerja keuangan kuartal pertama 025 dengan mencatatkan laba bersih sebesar USD 352 juta atau USD 0,24 per saham.
Kepala BKPerdag Rusmin Amin mengungkapkan komitmen Kementerian Perdagangan (Kemendag) memperkuat peran perempuan dalam perekonomian dan perdagangan.
Hanura resmi menutup kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Nasional 2025 untuk para anggota DPRD provinsi dan kabupaten/kota dari se-Indonesia.
Industri kelapa sawit kembali menegaskan perannya sebagai tulang punggung ekonomi nasional. Namun kepastian hukum masih menjadi sorotan.
Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso meminta Asosiasi Franchise Indonesia (AFI) menjajaki business matching mulai Mei 2025.
Gubernur Bank Indonesia (BI) menegaskan pentingnya memperkuat peran organisasi internasional untuk menghadapi tantangan global.
Wakil Ketua MPR RI Eddy Soeparno, menilai rencana pensiun dini terhadap pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) perlu dipelajari secara matang.
Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) Dyah Roro Esti Widya Putri menekankan pentingnya Indonesia memiliki sistem logistik yang adaptif.
Airlangga Hartarto dan Sri Mulyani Indrawati mengimbau pelaku usaha waspada menghadapi pelemahan ekonomi global dan perubahan tatanan perdagangan dunia.